Beranda » Artikel Blog » Konsep Terbaru Excavator Kobelco SK75-11

Konsep Terbaru Excavator Kobelco SK75-11

Diposting pada 23 October 2021 oleh admin01 | Dilihat: 2.953 kali | Kategori: ,

Kobelco memperkenalkan hydraulic excavator terbaru yaitu Excavator Kobelco SK75-11 yang menggunakan teknologi terkini dan diyakini bakal digunakan di masa depan yaitu teknologi dengan konsep Performance X Design. Kehandalan Excavator SK75-11 ini dapat dilihat dari efisiensi dan produktivitas yang lebih baik dan desain yang penuh kenyamanan. Excavator hidrolik dengan konsep terbaru ini sangat cocok digunakan untuk pekerjaan konstruksi, irigasi, proyek jalan, proyek perumahan dan proyek perkebunan

Kobelco telah mengirimkan pemesanan 6 unit Excavator Kobelco SK75-11 kepada PT. Golden Blossom Sumatera yang bergerak di bidang perkebunan kelapa sawit dengan luas 14.800 hektar. Dengan menggunakan teknologi terbaru dan desain yang nyaman, Excavator Kobelco SK75-11 sangat cocok bagi siapa saja yang ingin meningkatkan efisiensi dan produktivitas. Berikut adalah fitur-fitur unggulan dari Excavator Kobelco SK75-11

Performa Terbaik di kelasnya

Dengan desain dan teknologi terbaru, Excavator Kobelco SK75-11 memiliki perfonma terbaik di kelasnya yaitu lebih bertenaga, lebih lincah dan irit bahan bakar. Dari hasil pengetesan, Excavator Kobelco SK75-11 menghasilkan Bucket Digging Force mencapai 52.7 kN,  Nilai Arm Crowding Force hingga 39 kN serta Drawbar Pulling Force 71,5 kN.

Excavator Kobelco SK75-11 memiliki ukuran bucket 0.4m3 dan tenaga penggalian hingga 52.7 kN. Juga dilengkapi dengan dozer untuk meratakan tanah, mendorong maupun menarik material tanah, pasir dan bebatuan.

Perawatan Yang Mudah

Excavator Kobelco SK75-11 didesain agar memudahkan saat perawatan yaitu dengan memiliki 3 akses: dari bagian kanan, kiri dan belakang. Sedangkan jendela sebelah kanan dapat digunakan untuk akses ke oil filter, pre-fuel filter dengan water separator dan fuel filter untuk melakukan pengurasan air pada water separator dan penggantian filter.

Sedangkan radiator dan cooling system yang dilindungi dengan insect screen dapat diakses lewat jendela sebelah kiri. Di bagian belakang terdapat bonet untuk mengakses engine untuk mengganti air cleaner dan pengecekan level coolant.

Desain Kabin Yang Nyaman

Excavator Kobelco SK75-11 memiliki kabin yang nyaman untuk operator yaitu dengan menyediakan kursi bersuspensi untuk meredam getaran. Selain itu juga terdapa 2 output AC besar. Kabin juga memiliki lampu LED otomatis untk bekerja malam hari

Sistem Pemantauan Terintegrasi

Excavator Kobelco SK75-11  dilengkapi dengan sistem pemantauan terintegrasi yaitu KOMEXS (Kobelco Monitoring Excavator System). Dengan teknologi ini, kondisi excavator dapat dipantau dari jarak jauh antara lain jam pengoperasian, lokasi, konsumsi bahan bakar hingga status perawatan (maintenance).

Demikian ulasan tentang konsep terbaru Excavator Kobelco SK75-11. Jika Anda ingin mendapat penawaran tentang harga excavator Kobelco, harga excavator mini Kobelco, harga excavator Komatsu, harga hybrid excavator Volvo, harga excavator Lieherr,  segera hubungi tim sale jual alat berat dot net. Kami juga dapat memberikan penawaran harg alat berat dari China, seperti harga mobile crane zoomlion, harga wheel loader LiuGong, harga wheel loader SDLG, harga motor grader XCMG segera hubungi kami.

Bagikan

Konsep Terbaru Excavator Kobelco SK75-11 | Jualalatberat.net

Komentar (1)
  • Sastra

    Mantaaap

    Saya selaku user pengarahan kerja di pt golden blossom sumatera sangat puas dengan sk75.
    Hemat bbm, bertenaga, lincah.
    Efisien dan produktivitas nya sangat menonjol.

    Balas

Silahkan tulis komentar Anda

Alamat email Anda tidak akan kami publikasikan. Kolom bertanda bintang (*) wajib diisi.

*

*

Anda Mungkin Suka

Start Shopping!

Segera hubungi sales kami untuk mendapatkan produk kebutuhan Anda. Akhir-akhir ini kami kesulitan untuk mendapatkan stok karena terkait wabah Covid-19

1. Pilih Produk Yang diinginkan

2. Pastikan detil produknya sesuai

3. Kontak Sales kami

PT. GLOBAL DAYA NUSANTARA

Gedung Wisma Bakrie Lt5

Jl HR. Rasuna Said Kav B1

RT.5/RW.5, Kuningan, Karet, Jakarta,

Daerah Khusus Ibukota Jakarta

12920

Google Map

Chat via Whatsapp
081282372547
⚫ Online
Halo, perkenalkan saya 081282372547
baru saja
Ada yang bisa saya bantu?
baru saja