Alat berat dump truck adalah salah satu jenis kendaraan transportasi yang banyak digunakan untuk mengangkut material oleh perusahaan tambang, konstruksi dan perkebunan. Kapasitasnya yang besar dan kemudahan untuk mengangkut dan membongkar muatan baik dari depan, samping mapun belakang bak dengan mesin hidrolik, menjadi alasan untuk truk jenis dump truck banyak digunakan oleh perusahan-perusahaan tersebut. Memiliki berbagai jenis dump truck dengan fungsi yang khusus memudahkan para pengusaha untuk memilih sesuai kebutuhan mereka. Selain itu juga tersedia berbagai ukuran daya angkut dump truck yang dapat disesuaikan dengan kebutuhan operasional di lapangan
Material yang umumnya diangkut oleh truk dump truck antara lain pasir, sampah, sawit, batu bara, batu bangunan, hasil tambang, bahan curah dan lain sebagainya. Material yang memiliki kapasitas besar lebih efisien menggunakan dump truck dengan ukuran daya angkut yang besar. Begitu juga sebaliknya. Dump truck memiliki ukuran daya angkut atau sering disebut index atau volume untuk memudahkan para pengusaha menyesuaikan kebutuhan bisnisnya.Bahkan sebagain produsen dump truck memproduksi dump truck terbesar di dunia terutama untuk kebutuhan industri tambang. Dump truck tambang ini memiliki daya angkut yang sangat besar hingga 400 ton sekali jalan
Beberapa jenis index dump truck yang bisa kita temukan di lapangan biasnaya mulai dari volume atau index 8, 10, 20, 22, 24, 26, 28 dan 30 M3 (meter kubik). Dump truk sendiri memiliki klasifikasi berdasarkan beberapa faktor dan cara kerja antara lain:
Selain kapasitas bak yang disesuaikan dengan kebutuhan di lapangan, ada beberapa faktor lain yang harus diperhatikan sebelum membeli dump truck, yaitu sasis yang teruji kuat, memiliki gear rasio yang cukup besar, bandel dan irit bahan bakar, dilengkapi triple filter dan double water separator
Bagi sebagian pengusaha menyewa dump truck menjadi pilihan terbaik untuk mendukung bisnis mereka. Apalagi banyak perusahaan yang mendiakan sewa dump truck berbagai ukuran daya angkut dan juga berbagai jenis dump truck sesuai kebutuhan konsumen. Ketika memutuskan untuk menyewa dump truck, ada beberapa hal yang harus diperhatikan sebelum memutuskan, antara lain:
Demikian ulasan tentang berbagai ukuran daya angkut dump truk, jika Anda ingin mendapatkan informasi tentang harga dump truck baru segera hubungi tim sale jual alat berat dot ne
Selamat datang kembali, silahkan login ke akun Anda.
Belum menjadi member? Daftar
Saya butuh dump truck Hino index 28 tahun 2021